KILAS24
No Result
View All Result
Jumat, 30 Januari 2026
  • Beranda
  • Daerah
    • Kotamobagu
    • Bolmong
    • Bolsel
    • Boltim
    • Bolmut
  • Sulut
  • Gorontalo
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Politik
  • Pendidikan
  • Nasional
  • Internasional
  • Lainnya
    • Advertorial
    • Olahraga
    • Kesehatan
    • Opini
    • Kabupaten Kepulauan Sangihe
    • Kabupaten Kepulauan Talaud
    • Kabupaten Minahasa
    • Politeknik Nusa Utara
    • Fakultas Hukum UKIT
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
    • Kotamobagu
    • Bolmong
    • Bolsel
    • Boltim
    • Bolmut
  • Sulut
  • Gorontalo
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Politik
  • Pendidikan
  • Nasional
  • Internasional
  • Lainnya
    • Advertorial
    • Olahraga
    • Kesehatan
    • Opini
    • Kabupaten Kepulauan Sangihe
    • Kabupaten Kepulauan Talaud
    • Kabupaten Minahasa
    • Politeknik Nusa Utara
    • Fakultas Hukum UKIT
No Result
View All Result
KILAS24
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Sulut
  • Gorontalo
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Politik
  • Pendidikan
  • Nasional
  • Internasional
  • Lainnya
https://kotamobagu.go.id/ https://kotamobagu.go.id/ https://kotamobagu.go.id/
Home Bolmong

38 Paskibraka Bolmong Mulai Jalan Pemusatan Latihan

Tim Redaksi by Tim Redaksi
29 Juli 2023
in Bolmong, Terkini
0
38 Paskibraka Bolmong Mulai Jalan Pemusatan Latihan
729
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on telegram

KILAS24,BOLMONG – Sedikitnya 38 calon anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) Tahun 2023 mulai menjalani pemusatan latihan.

Para siswa yang terpilih untuk mulai mengikuti pemusatan pelatihan Paskibraka ini merupakan hasil seleksi di setiap Sekolah Menengah Atas (SMA) Kabupaten Bolmong.

Penerimaan dan pemusatan latihan digelar secara simbolis, dan dibuka langsung oleh Pj Bupati Bolmong Limi Mokodompit, diwakili Asisten I Deker Rompas, bertempat di Hotel Atlantik, Inobonto, Jumat 28 Juli 2023.

Hadir pula pada kegiatan tersebut, Kadis Kominfo Bolmong Maarief Mokodompit, Camat Bolaang Hari Damopolii, Kaban Kesbangpol Cris Kamasaan, Kadis Pemuda dan Olahraga Aldy Pudul dan para duta pancasila Bolmong.

Baca Juga

Winner ‘Bongkar’ Kabinet, 18 Pejabat Eselon II Dilantik

Malam Pergantian Tahun, Bupati Iskandar dan Kapolres Bolsel Pastikan Keamanan Wilayah Tetap Terjaga

2025: Tahun Kerja, Bukan Retorika Catatan Akhir Tahun Bupati Bolaang Mongondow Selatan

Menurut Kadis Pemuda dan Olahraga Aldy Pudul, jumlah calon Paskibraka yang akan mengikuti pemusatan latihan sebanyak 38 orang.

Namun lanjut dia, untuk Kabupaten Bolmong sendiri sebanyak 36 orang. Dua orang akan ikut pelatihan di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut).

“Para siswa calon paskibraka ini perwakilan dari semua sekolah di Bolmong yang mendaftar dan yang terseleksi sebanyak 38 orang,” ujar Aldy Pudul.

Aldy juga menegaskan, kalau para siswa calon Paskibraka tersebut telah melewati ketat tanpa intervensi dari siapa pun.

“Mereka nantinya akan bertugas pada upacara Hari Kemerdekaan ke 78 tahun, tepatnya pada 17 Agustus 2023 mendatang,” kata Aldy.

Lebih jauh Aldy menjelaskan, dalam pelatihan nanti, selain baris berbaris, akan diisi juga dengan materi etika dan moral. Kemudian ilmu Pancasila, apalagi kata dia, para pelatih juga sebagai duta Pancasila Kabupaten Bolmong.

“Meraka akan menjalani pemusatan pelatihan ini kurang lebih satu bulan, dan langsung dikukuhkan jelang puncak kemerdekaan,” tambah Aldy.

“Mudah-mudahan mereka akan mengikuti semua pendidikan dengan baik, sehingga pada hari H nanti dapat berjalan baik dan sukses,” sambung Aldy.

Sementara itu, mewakili Pj Bupati Bolmong Limi Mokodompit, Asisten I Deker Rompas berharap para siswa calon Paskibraka bisa mengikuti pemusatan latihan dengan baik dan serius.

“Jaga kesehatan dan ikuti semua aturan. Selamat mengikuti pemusatan latihan para siswa calon Paskibraka,” ucap Deker. (*/yan)

Tags: bolmongLimi MokodompitPaskibraka
Previous Post

Diskominfo Boltim Angkat Bicara Terkait Pemberitaan ManadoPost.id yang Dinilai Tidak Berimbang dan Sudutkan Bupati

Next Post

Limi Mokodompit Resmi Nahkodai KBPP Sulut

Artikel Terkait

Winner ‘Bongkar’ Kabinet, 18 Pejabat Eselon II Dilantik

Winner ‘Bongkar’ Kabinet, 18 Pejabat Eselon II Dilantik

9 Januari 2026
737
Malam Pergantian Tahun, Bupati Iskandar dan Kapolres Bolsel Pastikan Keamanan Wilayah Tetap Terjaga

Malam Pergantian Tahun, Bupati Iskandar dan Kapolres Bolsel Pastikan Keamanan Wilayah Tetap Terjaga

31 Desember 2025
707
2025: Tahun Kerja, Bukan Retorika Catatan Akhir Tahun Bupati Bolaang Mongondow Selatan

2025: Tahun Kerja, Bukan Retorika Catatan Akhir Tahun Bupati Bolaang Mongondow Selatan

31 Desember 2025
741
Bupati Bolsel Resmikan Sambungan Listriik Untuk 57 Unit Rumah di Desa Pakuku Jaya 

Bupati Bolsel Resmikan Sambungan Listriik Untuk 57 Unit Rumah di Desa Pakuku Jaya 

30 Desember 2025
723
Gelar Rapat Konsultasi Publik, PT. JRBM tak Libatkan DPRD Bolmong 

Gelar Rapat Konsultasi Publik, PT. JRBM tak Libatkan DPRD Bolmong 

24 Desember 2025
736
Iskandar Kamaru Kembali Dipercaya Pimpin PDIP Bolsel 

Iskandar Kamaru Kembali Dipercaya Pimpin PDIP Bolsel 

23 Desember 2025
719
Next Post
Limi Mokodompit Resmi Nahkodai KBPP Sulut

Limi Mokodompit Resmi Nahkodai KBPP Sulut

Please login to join discussion
No Result
View All Result

KILAS TERKINI

Winner ‘Bongkar’ Kabinet, 18 Pejabat Eselon II Dilantik

Winner ‘Bongkar’ Kabinet, 18 Pejabat Eselon II Dilantik

9 Januari 2026
737
Malam Pergantian Tahun, Bupati Iskandar dan Kapolres Bolsel Pastikan Keamanan Wilayah Tetap Terjaga

Malam Pergantian Tahun, Bupati Iskandar dan Kapolres Bolsel Pastikan Keamanan Wilayah Tetap Terjaga

31 Desember 2025
707
2025: Tahun Kerja, Bukan Retorika Catatan Akhir Tahun Bupati Bolaang Mongondow Selatan

2025: Tahun Kerja, Bukan Retorika Catatan Akhir Tahun Bupati Bolaang Mongondow Selatan

31 Desember 2025
741
Bupati Bolsel Resmikan Sambungan Listriik Untuk 57 Unit Rumah di Desa Pakuku Jaya 

Bupati Bolsel Resmikan Sambungan Listriik Untuk 57 Unit Rumah di Desa Pakuku Jaya 

30 Desember 2025
723
Gelar Rapat Konsultasi Publik, PT. JRBM tak Libatkan DPRD Bolmong 

Gelar Rapat Konsultasi Publik, PT. JRBM tak Libatkan DPRD Bolmong 

24 Desember 2025
736
Iskandar Kamaru Kembali Dipercaya Pimpin PDIP Bolsel 

Iskandar Kamaru Kembali Dipercaya Pimpin PDIP Bolsel 

23 Desember 2025
719
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Kontak

© 2020 KILAS24 - Developed by PM Tech [wpcode id="20346"] [wpcode id="20348"]

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
    • Kotamobagu
    • Bolmong
    • Bolsel
    • Boltim
    • Bolmut
  • Sulut
  • Gorontalo
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Politik
  • Pendidikan
  • Nasional
  • Internasional
  • Lainnya
    • Advertorial
    • Olahraga
    • Kesehatan
    • Opini
    • Kabupaten Kepulauan Sangihe
    • Kabupaten Kepulauan Talaud
    • Kabupaten Minahasa
    • Politeknik Nusa Utara
    • Fakultas Hukum UKIT

© 2020 KILAS24 - Developed by PM Tech [wpcode id="20346"] [wpcode id="20348"]